Dalam sambutannya Bupati Sorong Dr. Johny Kamuru, SH.,M.Si mengatakan saya memberikan apresiasi karena ini suata tujuan yang baik dan menjadi wadah untuk menampung aspirasi, dikarenakan pemerintah lupa atau pun tidak ingat , dengan adanya wadah ini mampu mengingatkan pemerintah dan menjadi mitra bagi pemerintah Dengan.
Baca Juga : Peduli Pelayanan Gereja Senator Mamberob Rumakiek Salurkan Bantuan Bama Ke Bakal Klasis GKI Sawiat
“pemerintah mempunyai mitra yang luas dan boleh memberikan masukan-masukan yang baik , boleh kritik juga tapi kritik yang membangun”. Ungkapnya.
Dikesempatan yang sama Bupati Sorong berharap dengan adanya organisasi ini mampu menghimpun selaruh mahasiswa, pelajar dan pemuda di wilayah VII Distrik pantai selatan dan mampu menjalankan roda organisasi dengan tujuan yang telah dibentuk, dan pemerintah siap memberangkatkan keluar daerah sehingga bisa membangun VII Wilayah Distrik Pantai Selatan ( RED/CS)
0 Komentar
Silahlan tulis komentar anda